You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
164.223 Wisatawan Kunjungi Ancol
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

164.223 Wisatawan Kunjungi Ancol

Sebanyak 164.223 wisatawan berkunjung ke kawasan wisata Ancol Taman Impian, Jakarta Utara saat libur panjang akhir pekan kali ini.

Kami optimistis, target 210 ribu pengunjung saat libur panjang ini bisa tercapai

Selain bercengkrama di tepian pantai, banyak wisatawan mengunjungi sejumlah wahana yang ada.

Manager Corporate Communication PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk, Rika Lestari merinci, pada hari Sabtu jumlah pengunjung mencapai 38.023 orang, Minggu sebanyak 81.200 pengunjung dan Senin hingga  pukul 15.00 berjumlah 45.000 pengunjung.



Kawasan Ancol Dikunjungi 37.700 Pengunjung

"Kami optimistis, target 210 ribu pengunjung saat libur panjang ini bisa tercapai," kata Rika, Senin (24/4).



Sementara, Arifin (46) salah seorang pengunjung dari Pasar Rebo, Jakarta Timur mengatakan, dirinya datang ke Ancol bersama keluarga untuk mengisi waktu liburan.



"Saya masuk sekitar pukul14.00. Rekreasi ke Ancol biayanya tidak terlalu mahal dan bisa menikmati suasana pantai," tandasnya.



Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24315 personTiyo Surya Sakti
  2. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2841 personDessy Suciati
  3. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye1773 personFolmer
  4. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1306 personFakhrizal Fakhri
  5. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye1106 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik